Begini Cara Melacak Paket Lazada Dengan Nomor Resi Pengiriman Dan Status Paket Pesanan

Cara melacak paket lazada dengan nomor resi pengiriman dapat dilakukan oleh pengguna yang telah berbelanja online di lazada, selain bisa lacak resi nomor paket pengguna juga bisa melacak status pengiriman paket yang dipesan

Memang merupakan salah satu hal yang wajar jika pembeli ingin lacak paket dilazada yang telah dibeli pelacakan dapat dilakukan melalui aplikasi lazada atau aplikasi pihak ketiga yang telah banyak digunakan oleh pengguna online shopping

Nomor resi paket lazada itu apa?

Nomor resi merupakan nomor yang diterbitkan oleh layanan pengiriman sebagai tanda identitas dari paket yang sudah dipesan, apabila kamu belanja lewat lazada nomor resi pelacakan-nya dapat dilakukan melalui aplikasi lazada

Dengan demikian dapat disimpulkan nomor resi paket lazada yaitu nomor resi yang diterbitkan oleh pihak layanan pengiriman yang sudah kamu pesan melalui lazada, sehingga kamu dapat paket lazada menggunakan nomor resi pesanan kamu

Kenapa ingin lacak paket lazada dengan nomor resi?

Pelacakan paket dilazada rasanya sudah tidak asing lagi terdengar ditelinga kita, sudah merupakan hal yang umum jika pembeli ingin melacak nomor resi paket lazada dan mengecek status pemesanannya

Lacak nomor resi paket lazada pasti bisa dilakukan oleh semua pengguna setelah melakukan pembelian dan pastinya pembayaran juga telah diselesaikan, setelah pembayaran selesai kita masih harus menunggu konfirmasi pembayaran setelah itu status pesanan di lazada akan berubah

Kapan pelacakan dengan nomor resi paket pesanan lazada bisa dilakukan?

Melacak paket dengan nomor resi di lazada dapat dilakukan setelah informasi nomor resi tersedia artinya ketika mitra layanan pengiriman lazada telah memperbarui data sistemnya kurang lebihnya H+1 atau H+3

Jika nomor resi belum tampak pengguna dapat mengecek nomor resi pesanan lazada secara berkala karena dari pihak logistik pastinya akan memperbarui data jika barang yang telah dipesan dari pembeli sudah terdaftar pada layanan logistik(pengiriman) terkait

Cara melacak paket lazada dengan nomor resi melalui aplikasi lazada (HP)

Apabila mitra jasa pengiriman lazada telah memperbarui data sistemnya terkait dengan paket yang di pesan pembeli melalui lazada kemudian layanan pengiriman akan memperbarui sistem dengan mengirimkan nomor resi pesanan di lazada

Berikut cara mengecek pesanan menggunakan nomor resi di lazada :

  1. Silahkan buka/jalankan aplikasi lazada
  2. Buka menu akun  
  3. Selanjutnya pilih lihat semua pesanan
  4. Kemudian ketuk pada nomor pesanan
  5. Selanjutnya akan terbuka halaman detail pesanan
  6. Kamu dapat mengecek/melihat estimasi pesanan diterima dibawah kata "Paket" atau dapat mengeceknya dengan membuka menu "Cetail pesanan"➝terus ketuk "Lacak paket" (untuk melacak peket lazada dengan nomor resi pesanan kamu)
  7. Selanjutnya kan terbuka "Halaman detail pengiriman"
    Pada halaman ini kamu bisa melihat nama jasa pengiriman, nomor resi pengiriman, tanggal estimasi pengiriman
  8. Cara lacak dengan menggunakan nomor resi paket lazada selesai

Cara lacak paket lazada menggunakan nomor resi lewat komputer/laptop (versi desktop)

Cara melacak menggunakan nomor resi paket lazda menggunakan komputer caranya tidak jauh berbeda dengan melacak nomor resi paket pesanan lewat HP, caranya sebagai berikut :

  1. Silahkan mengakses laman lazada di portal https://www.lazada.co.id
  2. Selanjutnya login menggunakan akun kamu
  3. Kemudian buka menu "Lacak Pesanan"
  4. Masukkan nomor pesanan kemudian ketuk tanda panah disampingnya

Melacak pesanan paket lazada dengan nomor resi melalui akun (versi desktop)

cara melacak (pesanan)paket lazada dengan resi dapat juga dilakukan melakui halaman akun pengguna caranya juga gampang, pengguna dapat melihat detail pesanan melalui halaman tersebut

Cara Melacak Paket Lazada Dengan Nomor Resi
Cara lacak Paket Pesanan Lazada Dengan Nomor Resi Pengiriman

Berikut cara cek paket pengiriman lazada dengan nomor resi (versi desktop);

  1. Silahkan mengakses laman lazada di portal https://www.lazada.co.id
  2. Selanjutnya login menggunakan akun kamu
  3. Ketuk pada "NamaAkun" ➝Pilih pesanan Saya
  4. kemudian akan terbuka halaman "Pesanan Saya"
  5. Kamu akan melihat produk pesanan kamu➝Estimasi dan penerimaan paket ada di sebelah kanan produk pesanan kamu
  6. Untuk melacak pesanan tekan "nomor pesanan" atau "mengatur"(sebelah kanan)
  7. Selanjutnya akan terbuka halaman "Detail pesanan" yang berisi tentang informasi 
  8. Tekan Lel Track & Trace untuk melihat detail status atau posisi paket kamu lebih lengkap dan detail

Cara melacak nomor resi pesanan paket lazada menggunakan layanan robot

Pengguna juga dapat melacak nomor resi paket lazada atas pesanan pembeliannya menggunakan fitur layanan robot yang tersedia di aplikasi lazada

Berikut cara memantau status pesanan melalui layanan robot di lazada (status paket nomor resi):

  1. Buka aplikasi lazada
  2. Pada halaman akun pilih menu "Chat Dengan CS"
  3. Ketuk "Status Pesanan"
  4. Ketuk Detail Pesanan" untuk melihat detail pesanan kamu
  5. Kemudian ketuk "Rincian Info pengiriman" Untk melihat lokasi paket anda
  6. Selanjutnya kamu akan melihat tampilan Detail pengiriman pesanan paket lazada yang kamu pesan

Alasan lacak paket lazada dengan nomor resi pesanan

Pada umumnya saat pengguna mempunyai pesanan di lazada/ telah berbelanja secara online di lazada setelah menyelesaikan pembayarannya dapat melakukan pengecekan/pelacakan nomor resi paket lazada yang telah diterbitkan oleh layanan jasa pengiriman

Pembeli/pengguna dapat melacak nomor resi paket pesanan lazada apabila nomor resi sudah muncul, dengan demikian pengguna dapat mengetahui status pesanannya bagaimana, pesanan sudah sampai dimana dan lain sebagainya 

Pelacakan paket nomor resi di lazada biasanya digunakan untuk memastikan produk pesanan, yang mana pembeli ingin mengetahui apakah penjual telah mengirimkan pesanannya atau sedang dalam proses

Itulah tips dari kami tentang cara melacak paket lazada dengan nomor resi untuk mengetahui status paket pesanan kamu sehingga kamu dapat memantu paket pesanan lazada secara berkala posisi sudah sampai dimana dan kapan akan sampai pada alamat kamu


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel