Nox Player - Cara Root Nox Emulator Android
Senin, 04 Maret 2019
Nox Player
Nox Player Merupakan Emulator yang berbasis Android, yang meliputi semua fitur, mendukung keyboard, rekaman skrip, gamepad serta multi instance, Nox Playet akan memberikan pengalaman baru yang mengesankan dengan teknologi yang canggih.
Nox Player memiliki kompabilitas yang mutlak, sehingga pengguna dapat menjalankan berbagai game serta aplikasi terbaru dan populer, Nox Player cocok digunakan oleh pemula ataupun senior, Nox Player dirancang dengan kesempurnaan untuk memainkan game android di komputer atau laptop.
Agar kamu dapat menikmati berbagai koleksi game, maka kamu harus install Nox Player terlebih dahulu ke dalam pc / komputer atau laptopmu,
Agar kamu dapat menikmati berbagai koleksi game, maka kamu harus install Nox Player terlebih dahulu ke dalam pc / komputer atau laptopmu,
Cara Root Nox Player
Root Nox Player dapat anda lakukan dengan sangat mudah, dan mengapa harus di Root? Root diperlukan agar pengguna memiliki hak akses secara penuh terhadap aplikasi, sehingga aplikasi tersebut dapat berjalan dengan performa yang lebih baik.
Cara Root Nox Player
1. Buka Aplikasi Nox Player pada PC anda
2. Instal Apk Root Check atau aplikasi Root Check, anda juga dapat mendownloadnya di Google Playstore, anda bisa mengunjungi linknya dan mendapatkan disini Apk Root Check
3. Buka Root Check untuk mengetahui informasi aplikasi anda telah diroot atau belum.
4. Untuk melakukan Root pada Nox Player, silahkan Buka Setting → Pengaturan Umum → Startup item → pilih Boot Root → Simpan Perubahan → Restart Nox Player Anda.
5. Check apakah Root anda berhasil atau tidak, Caranya : Buka Kembali Aplikasi Root Check → anda akan mendapat informasi yang cepat dan tepat pada aplikasi tersebut, jika berhasil maka hasilnya akan seperti ini :
Root Check
Root Check merupakan aplikasi yang sangat ringan dan mudah dijalankan, aplikasi root check dapat memeriksa dengan cepat dalam hitungan detik saja, untuk mengetahui apakah aplikasi yang telah anda istal sudak di root atau belum.
Root Check akan memberikan informasi kepada pengguna tentang hak akses super user dengan mengirimkan reques kepada perangkat, anda akan mendapat informasi yang cepat dan jelas, root check memiliki ukuran yang kecil dan ringan untuk dijalankan pada emulator android.
Kenapa di root?
Agar kamu bisa memiliki hak akses secara penuh maka kamu perlu ntuk melakukan root pada Nox player, kamu dapat mengakses sistem operasi android dalam metode super user, dengan begitu kamu dapat melakukan customisasi pada performa OS.
Nox Player akan memberikan performa yang lebih handal setelah di root, Root Nox Player dapat anda lakukan dengan Mudah dan cepat.
Kenapa di root?
Agar kamu bisa memiliki hak akses secara penuh maka kamu perlu ntuk melakukan root pada Nox player, kamu dapat mengakses sistem operasi android dalam metode super user, dengan begitu kamu dapat melakukan customisasi pada performa OS.
Nox Player akan memberikan performa yang lebih handal setelah di root, Root Nox Player dapat anda lakukan dengan Mudah dan cepat.
Demikian Tips tentang Cara Root Nox Player Emulator Android semoga bermanfaat, selamat mencoba dan semoga sukses.