Cara Mendaftar Feedbuner Kotak Berlangganan Untuk Blog Anda

Apa itu Feedburner ?

Cara Mendaftar Feedbuner Kotak Berlangganan Untuk Blog Anda - FeedBurner merupakan alat management tools dan RSS Feed yang bersumber dari management umpan web (web feed) yang menyediakan analisis lalu lintasumpan terhadap para pengunjung situs.

FeedBurner ini mayoritas digunakan oleh para blogger untuk mempermudah para pengunjungnya agar dapat berlangganan melalui email, FeedBurner dapat digunakan untuk Blog, podcaster serta aplikasi lainnya yang berbasis web.

FeedBurner ini sangat direkomendasikan oleh para blogger, karena dapat mendongkrak optimasi SEO pada halaman blog (SEO onpage), selain itu pengguna FeedBurner dapat menganalisis traffic yang berlangganan feed, pengguna FeedBurner ini dapat melihat berapa jumlah subscribernya dan dari mana asalnya melalui halaman FeedBurner.

Cara Mendaftar Feedbuner Kotak Berlangganan Untuk Blog Anda

Berikut step by step mendaftar di FeedBurner :
  1. Silahkan Anda berkunjung ke website resminya di FeedBurner.com 
  2. Masuk dengan akun Google yang telah anda buat
  3. Langkah selanjutnya anda akan dibawa kehalaman hopepage FeedBurner (seperti tampilan dibawah ini.
  4. Membuat FeedBurner
  5.  Isikan url blog anda pada pada kolom yang telah disediakan, seperti contoh gambar diatas lalu tekan tombol "Next"
  6. Setelah anda tekan tombol Next maka Feedburner akan bekerja untuk melacak alamat feed anda 
  7. Selanjutnya anda akan dibawa pada tampilan seperti dibawah ini, pilih dan contreng seperti pada contoh gambar dibawah.
  8. Pendaftaran Feedburner telah selesai dan anda sudah memiliki halaman feedburner, tahap selanjutnya adalah memasang Feedburner pada Blog anda.
Cara Memasang FeedBurner Pada Blog 
  1. Silahkan masuk kehalaman Dashboard Blog anda
  2. Tekan pada tombol Setting / setelan => tekan tombol Lainnya => Pilih Posting URL Pengubah Arah Feed
  3. Simpan setelan. selesai.
Pemasangan Feedburner juga tergantung pada template blog yang anda pasang, ada juga yang melaui edit HTML pada tema blog.

Manfaat Memasang FeedBurner Pada Blog

Apa saja sih manfaat feedburner untuk blog?
Beberapa manfaat memasang Feedburner pada Blog sebagai berikut :
  1. Feedburner merupakan salah satu cara Optimasi SEO onpage
  2. Dapat memudahkan search engine Google mengindex semua konten pada situs
  3. Mempermudah pengunjung untuk berlangganan artikel
  4. Dapat melakukan analisa terhadap perkembangan feed
  5. Dapat melakukan umpan balik Blog
  6. dan lain-lain.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel